Mesin yang di gunakan pada kendaraan ini memakai tipe 4 cilinder in line, 16 valve, DOHC, dan CVTC HR15DE dengan isi silinder 1498 cc. Daya yang dihasilkan secara maksimum mencapai 109/ 6000 PS/rpm, sedangkan torsi yang dihasilkan mampu mencapai 15.1 / 4400 kg-m/rpm. Nissan Grand Livina juga dibekali dengan tangki bahan bakar dengan kapasitas mencapai 52.4L. Nissan juga membekalinya dengan tipe transmisi M/T 5 speed dengan sistem kemudi Rack & Pinion with EPS. Untuk suspensi di bagian depan, menggunakan McPherson strut with stabilize, sedangkan suspense bagian belakang Torsion beam with stabilizer. Untuk rem, Nissan membekalinya dengan Torsion beam with stabilizer dan Drums di bagian depan dan belakang.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Official Blog Dealers untuk Bandung, Cimahi, Lembang, Padalarang, Batujajar, Rajamandala, Soreang, Majalaya, Kopo, Ujung Berung & sekitarnya.
OFFICIAL WEBSITE DEALER: klik aja! JadiPengenDatsun.com | 0812 975 972 20 | Timothy Joshua
Tidak ada komentar:
Write komentar